Posts

Showing posts from April, 2014

Makanan Ini Bantu Bakar Lemak Lebih Banyak

Image
Kebanyakan orang beranggapan, kunci untuk menurunkan berat badan adalah makan kalori lebih sedikit. Namun, sebenarnya tidak sesederhana itu karena ada pula jenis makanan-makanan tertentu yang bisa membantu membakar lemak tubuh . "Dengan kata lain, menyantap makanan-makanan ini sama pentingnya dengan mengurangi asupan kalori untuk menurunkan berat badan," ujar Jacqueline Silvestri Banks, konselor kesehatan holistik tersertifikasi asal Amerika Serikat.  Ia menjelaskan, beberapa jenis makanan dapat membantu menstabilkan gula darah , mencegah keinginan makan gula, dan menjaga tubuh kenyang lebih lama, bahkan membantu pembakaran lemak. Apa sajakah makanan tersebut?

5 Jenis Buah Terbaik Untuk Sarapan Pagi

Image
Sarapan pagi berguna memberikan energi untuk kita memulai dan menjalani hari dengan kegiatan yang padat. Pada saat sarapan pagi, pastikan memilih makanan dengan nutrisi terbaik.  Salah satu menu yang harus ada saat sarapan pagi adalah buah-buahan. Buah apa yang tidak membuat perut kembung dan bisa dijadikan menu sarapan pagi? Berikut daftar buah yang baik dikonsumsi saat sarapan pagi.

Ini Dia Kesalahan Saat Olahraga

Image
OLAHRAGA  tentunya sangat baik bagi kesehatan. Bahkan, hal tersebut juga bisa bermanfaat untuk menurunkan berat badan.  Namun sayang, banyak yang tidak menyadari telah melakukan kesalahan saat berolahraga. Berikut ulasannya.

Bahan Kimia Dalam Makanan yang Perlu Diwaspadai

Image
Sebagai konsumen kita dituntut untuk lebih jeli dan teliti dalam memilih produk pangan. Bukan hanya soal harga dan kualitas, tapi juga pengaruhnya pada kesehatan jangka panjang.   Jika Anda ingin menjalani hidup sehat, sebaiknya hindari bahan pangan yang terlalu banyak mengandung pengawet atau bahan kimia. Membeli produk makanan segar dan memasak sendiri lebih dianjurkan karena nutrisi dan keamanannya lebih terjaga dibanding produk instan.   Berikut adalah 5 jenis zat kimia yang sering ditambahkan dalam produk makanan.

Metode Diet yang Paling Banyak Dicari di Google

Image
Diet Paleo atau dikenal juga dengan diet Cavemen merupakan metode diet yang paling banyak dicari orang di Google selama tahun 2013 sampai awal 2014. Seperti apakah diet ini?  Diet Paleo memiliki alasan, jika orang gua ( cavemen ) tidak memakannya maka kita seharusnya juga tidak. Mereka yang menjalankan metode diet ini percaya bahwa pola makan manusia modernlah yang memicu berkembangnya penyakit-penyakit degeneratif, seperti diabetes, jantung, dan kanker. Sebenarnya, apakah diet Paleo ini benar-benar bagus? Ketahui pro dan kontranya.

9 Makanan Terbaik Untuk Otak Anak

Image
Ingin anak anda berprestasi di sekolah? Mulai sekarang, perhatikan pola makan mereka sehari-hari. Cukupilah kebutuhan gizi anak dengan baik demi mendukung aktivitas mereka yang padat. Para ahli nutrisi menganjurkan kepada para orangtua dalam memilih makanan bergizi yang dapat membantu meningkatkan pertumbuhan otak mereka. Beberapa jenis makanan diketahui dapat mendukung perkembangan otak di usia pertumbuhan dan meningkatkan daya konsentrasi. Menurut Bethany Thayer, seorang pakar nutrisi dari Detroit yang juga juru bicara American Dietic Association (ADA), otak adalah salah satu organ yang "sangat kelaparan". Otak adalah organ yang pertama dari tubuh yang menyerap nutrisi dari makanan yang kita konsumsi sehari-hari. Untuk itulah, penting memberikan asupan nutrisi yang tepat kepada anak-anak dalam membantu memaksimalkan pertumbuhan dan perkembangan fungsi otak anak. Berikut adalah 9  jenisi makanan yang direkomendasikan para ahli untuk membantu pertumbuhan dan per

Efek Konsumsi Makanan Manis Berlebihan

Image
Mengonsumsi terlalu banyak gula memang bisa berbahaya bagi kesehatan. Kita mungkin sering mendengar efek jangka pendek konsumsi gula berlebih, yakni kegemukan dan efek jangka panjangnya adalah diabetes. Namun, diantara dua hal tersebut, masih banyak efek buruk lainnya. Selain bisa menjadi sumber kelebihan kalori, kebiasaan mengonsumsi makanan mengandung gula (karbohidrat) bisa memicu penuaan pada tingkat sel dan inflamasi. Kedua hal tersebut akan meningkatkan resiko terkena penyakit kronis. Selain itu ada 3 resiko yang ditimbulkan ketika kita mengonsumsi makanan yang mengandung kadar gula yang tinggi secara berlebihan.